Skema Charger Accu 6V/5A

Ini adalah Skema Charger Accu 6V/5A, rangkaian nya cukup sederhana, trafo bisa di buat dari bekas lampu hemat energi dengan mmbuang lilitan aslinya dan di ganti dengan lilitan baru, untuk membuat Rangkaian Charger Accu 6V/5A ini bisa dilihat Skema dibawah ini.

Keterangan:
Lilitan Primer 1 dan 3: 220 lilit. Økawat 0.1
Lilitan Primer 2 dan 4: 12 lilit. Økawat 0.1
Lilitan Skunder : 45 lilit. Økawat 0.3

Dililit pada koker ferite bekas dari lampu moder energy saver
Cara melilit searah jarum jam
By ;
Patmin Puja Kesuma

Tag Terkait

One Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button